Contoh Judul Skripsi Teknik Informatika Terbaru

Wednesday, November 26, 2014 0 comments



Contoh Judul Skripsi Teknik Informatika Terbaru

  1. Pembuatan Aplikasi “English Grammar” Sebagai Media Belajar Penggunaan Tata Bahasa Inggris Yang Benar
  2. Pembuatan Game “Funny Crayon” Sebagai Media Membaca Dan Berhitung Untuk Anak Usia 4-7 tahun
  3. Pembuatan Game “Class Hero” Menggunakan RPG Maker XP
  4. Pembuatan Video Clip Memo Of 2 Years “Dan Menjauhlah” Menggunakan Teknik Mapping
  5. Pembuatan Video Kampanye Anti Korupsi Berbasis Animasi
  6. Media Bantu Ajar Biologi Tentang Simbiosis Binatang dengan Menggunakan Bahasa Inggris  Untuk Kelas 3 SD
  7. Pembuatan Video Berbasis 3D Untuk Simulasi Pembuatan SIM
  8. Perancangan Sistem Kuis Berbasis Desktop
  9. Pembuatan Video TimeLapse sebagai media promosi kabupaten ponorogo
  10. Sistem penjualan Online Shop BMX di Toko Indha Bike
  11. Sistem Online Kamus Bahasa Jawa Sebagai Media pembelajaran
  12. Sistem Pembagian Jadwal Mengajar Guru Berbasis Web
  13. Rancangan Pemilihan Kepala Desa Dengan E-Voting
  14. Implementasi Prototype Pembelajaran Berbasis Object Pada Dosen Untuk Meningkatkan Kualitas Bahan Ajar Berbasis Web (Studi kasus mata kuliah Fak. Teknik)
  15. Aplikasi Datamining UntukMenampilkan Informasi Tingkat Kelulusan Pelajar pada SMA Negeri 1 Ponorogo
  16. Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Dana Bantuan Pada Masyarakat Yang Kurang Mampu di Desa Kedondong
  17. Perancangan Aplikasi Media Interaktif Berbasis Online di SDN Turi III Magetan
  18. Iklan Layanan Masyarakat “Selamatkan Hutan Indonesia” berbasis ZD Dengan Teknik Path Animation
  19. Perancangan Website Profil Dinas Kesehatan Kabupaten Ponorogo
  20. Perancangan Aplikasi Pendaftaran Pasien Di Tempat Praktek Dr. Siska Rahmawati Berbasis Web
  21. Sistem Informasi rawat Inap Pada Rumah Sakit Dr. Harjono Berbasis Web
  22. Perancangan Sistem Aplikasi Karyawan Dan Guru di UPT Dinas Pendidikan Kecamatan Slahung Berbasis Web
  23. Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa Di SMAN 1 Badegan Ponorogo
  24. Sistem Penilaian Raport Berdasarkan Kurikulum 2013 di MTS Muhammadiyah Grogol menggunakan Visual Basic
  25. Sistem Informasi Geografis Untuk Pengolahan Data Pemasukan Dan Pengeluaran Barang Di Koperasi Mahasiswa
  26. Sistem Informasi Digitalisasi Data Dosen Di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
  27. Sistem Pendukung Keputusan pembagian Kelas Berdasarkan Nilai Untuk Siswa Baru di MAN Pacitan
  28. Perancangan Sistem Website Sebagai Media Informasi  Bagian Administrasi dan Pengembangan Karir Kemahasiswaan
  29. Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa  di SMK 1 Magetan
  30. Sistem Pendukung Keputusan  Untuk Mengetahui Watak Seseorang Berdasarkan Primbon Jawa
  31. Perancangan Website Untuk Promosi Pariwisata di Kabupaten Trenggalek
  32. Perancangan Sistem Informasi Digital Library (DIGILIB) Universitas Muhammadiyah Ponorogo Dengan Menggunakan PHP dan MYSQL
  33. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Berprestasi di Universitas Muhammadiyah Ponorogo Menggunakan Metode SAW
  34. Perancangan Sistem Manajemen Posyandu Berbasis Web Pada Dinas Kesehatan Ponorogo
  35. Perancangan Sistem Penjualan Berbasis Web di SeikoMart Ponorogo
  36. Perancangan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Animasi Komputer Untuk SMA Pokok Bahasan Hukum-Hukum Newton Gerak
  37. Pengembangan Game Edukasi Pengenalan Hewan Dalam Bahasa Inggris Sebagai Media Pembelajaran Siswa SD Berbasis Macromedia Flash
  38. Rancang Bangun Aplikasi Berbasis Web UBS Enggal Barat Dengan Pemrograman PHP
  39. Sistem Informasi Akademik SDN 2 Krebet Berbasis Web
  40. Peta Digital Potensi Wisata Kabupaten Madiun Berbasis Multimedia
  41. Analisis Dan Perancangan Website Sebagai Media Informasi KUA Kecamatan Lembeyan Menggunakan PHP dan MySQL
  42. Perancangan Website Untuk Pemasaran di Industri Patung Antik Loroblonyo Menggunakan PHP dan MySQL
  43. Sistem Pendaftaran Praktikum Terpadu di fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo Berbasis Web
  44. Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Pemasukan Dan Pengeluaran Barang Di Koperasi Mahasiswa
  45. Perancangan Aplikasi Web Sebagai Media Pelayanan Di Puskesmas Mojorejo
  46. Pembuatan Film Animasi Berjudul “Aku Cah Magetan”Sebagai media Promosi Pariwisata Kabupaten Magetan
  47. Sistem Informasi Pelayanan Pemdaftaran Anggota BPJS Kesehatan di Puskesmas Bungkal
  48. Perancangan Aplikasi Surat Menyurat dengan Menggunakan VB di Desan Singosaren
  49. Sistem Informasi Absensi Siswa Menggunakan Barcode di Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Ponorogo
  50. Perancangan Website Untuk Media Promosi UKM di Ponorogo
  51. Sistem Informasi Pembayaran Administrasi Sekolah Berbasis VB (Studi Kasus SMAN 1 Pulung, Ponorogo)
  52. Sistem Pengolah Data Nilai di SMP Negeri 1 Ponorogo berbasis Web
  53. Rancang Bangun Sistem Perpustakaan Online di SMKN 1 Ponorogo
  54. Perancangan Sistem Informasi Pnjualan dan Pemsanan Buku perpustakaan Trimukti
  55. Perancangan Aplikasi Streaming Radio dengan Media Chatting di Radio Gema Surya Angkasa
  56. Pembelajaran Interaktif Bahasa Inggris Untuk Taman Kanak Kanak
  57. Rancang Bangun dan Pembuatan Aplikasi “Buku Tabungan SDN 1 Yanti”
  58. Sistem Manajemen SDM untuk Menunjang Administrasi di PT Daya Surya Sejahtera
  59. Perancangan Sistem Informasi Pada SMA XYZ
  60. Pembuatan Iklan Layanan Masyarakat Guna Meningkatkan Kepedulian Tentang Pentingnya Hutan Dalam Kehidupan
  61. Rancangan Sistem Pakar Tafsiran Brat Janin di Rumahsakit XY Berbasis Web
  62. Sistem informasi Penjualan Herbal di UD Herbal Berkah Abadi Berbasis Web
  63. Perancangan Dan Implementasi Data Query Report Berbasis Web
  64. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Ketua Osis di SMP N 1 Sampung Berbasis Web
  65. Sistem Pengolahan Data Siswa di SMA N 2 Ponorogo Menggunakan PHP
  66. Rancang Bangun Sistem Informasi Administrasi Desa Kemuuning Kecamatan Tegalombo Pacitan
  67. Sistem Pendukung Keputusan Pembagian Kelas Berdasarkan Nilai Pada SMK PGRI 2 Ponorogo
  68. Aplikasi Multimedia Bacaan Iqro’ Sebagai Sarana Membaca Alqur’an
  69. Sistem Online Home Industri “CV Citarasa” Sebagai Media Promosi Dan Penjualan
  70. Video Sosialisai Pramuka Berbasis 2D Sebagai Pendukung Minat dan Tujuan Pramuka Berkarakter
  71. Pembuatan Film Animasi 2D Informasi Wisata Alam Telaga Ngebel dengan Flash 8 Berjudul “Ngebel Indah”
  72. Analisis dan Perancangan Datawerehouse Data Penduduk Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo
  73. Pembuatan Animasi 2D “Selamatkan Ozon” menggunakan Teknik Frame By Frame dengan Flash 8
  74. AplikasiDataMining Untuk Menampilkan Informasi (SMA N 1 Ponorogo)

0 comments:

Post a Comment

Budayakan berkomentar, karena dengan berkomentar berarti anda sudah memberikan saran dan masukan kepada saya.

Salam Sobat Blogger

 

©Copyright 2011 My Diary | TNB